PENGARUH WAKTU PERENDAMAN BAHAN DAN JENIS BIODEKOMPOSER TERHADAP EFEKTIVITAS FORMULASI PESTISIDA NABATI PADA SIPUT SETENGAH TELANJANG Parmarion martensi (GASTROPODA:ARIOPHANTIDAE)

HASRUL, HASRUL (2021) PENGARUH WAKTU PERENDAMAN BAHAN DAN JENIS BIODEKOMPOSER TERHADAP EFEKTIVITAS FORMULASI PESTISIDA NABATI PADA SIPUT SETENGAH TELANJANG Parmarion martensi (GASTROPODA:ARIOPHANTIDAE). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1. lampiran depan.pdf

Download (796kB)
[img] Text (BAB I)
3. BAB 1 pdf.( HASRUL ).pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4. PDF BAB II. HASRUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (126kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5. PDF BAB III. HASRUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6. PDF BAB IV.HASRUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7. PDF BAB V. HASRUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
8. PDF Lampiran BELAKANG HASRUL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (701kB) | Request a copy

Abstract

PENGARUH WAKTU PERENDAMAN BAHAN DAN JENIS BIODEKOMPOSER TERHADAP EFEKTIVITAS FORMULASI PESTISIDA NABATI PADA SIPUT SETENGAH TELANJANG Parmarion Martensi (GASTROPODA:ARIOPHANTIDAE) Hasrul Hasrulharhap1994@gmail.com 081237394102 Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui waktu perendaman bahan dan jenis biodekomposer terhadap efektivitas formulasi pestisida nabati pada siput setengah telanjang Parmarion martensi. Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 2 faktor perlakuan, tahap pertama lama perendaman bahan dengan 4 taraf perlakuan yaitu: R1= Rendam 24 jam, R2= Rendam 72 jam, R3= Rendam 120 jam, R4= Rendam 168. Tahap kedua bahan decomposer dengan 5 taraf perlakuan yaitu: F0= Control (air), F1= Pestisida organik tanpa penambahan decomposer, F2= Pestisida organik + EM-4, F3= Pestisida organik + Promi, F4= Pestisida organic + Air cucian beras. Semua perlakuan diulang sebanyak 3 kali sehingga akan memperoleh 20 kombinasi percobaan dalam setiap perlakuan. Lethal time dan Kecepatan waktu. Hasil penelitian menunjukkan kosentrasi eksrtak jenis bahan pestisida nabati pada racun kontak mortalitas tertinggi terdapat pada F3 dan F4 dengan nilai mortalitas tertinggi yaitu 93,33% dan mengalami mortalitas paling cepat diatas 50% pada jam 9,46. Sementara pada racun perut pada perlakuan F3 dan F4 sebesar 53%. Sedangkan mortalitas lama perendaman tertinggi pada racun kontak terdapat pada perlakuan R3, dan mortalitas lama perendaman pada racun perut terdapat pada Kata Kunci: Biodekomposer, Efektivitas, Formulasi, Pestisida Nabati

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Biodekomposer, Efektivitas, Formulasi, Pestisida Nabati
Subjects: C Agroteknologi > Perlindungan Tanaman
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 02 Sep 2021 04:17
Last Modified: 02 Sep 2021 04:17
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1097

Actions (login required)

View Item View Item