STUDI PENERAPAN SISTEM AGROFORESTRI TERHADAP KEKRITISAN UNSUR HARA (N, P, K DAN pH TANAH) DI DESA DETUSOKO BARAT KECAMATAN DETUSOKO KABUPATEN ENDE

YOHANES JEFRI, LENDE (2022) STUDI PENERAPAN SISTEM AGROFORESTRI TERHADAP KEKRITISAN UNSUR HARA (N, P, K DAN pH TANAH) DI DESA DETUSOKO BARAT KECAMATAN DETUSOKO KABUPATEN ENDE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB I)
3 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (138kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (192kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (174kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (169kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
8 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Studi Penerapan Sistem Agroforestri Terhadap Kekritisan Unsur Hara (N, P, K Dan Ph Tanah) Di Desa Detusoko Barat Kecamatan Detusoko Kabupaten Ende Yohanes Jefri Lende 2016 611 244 ABSTRAK Agroforestri merupakan bentuk penggunaan lahan yang didalamnya terdapat tanaman kehutanan yang dipadukan dengan tanaman pertanian. Sedangkan kebun campuran merupakan campuran dari beberapa jenis tanaman yang tidak teratur berupa tanaman kayu-kayuan, buah-buahan/tanaman industri lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui studi penerapan sistem agroforestri terhadap kekritisan unsur hara nitrogen, phospor, kalium, dan pH Tanah. Penelitian dengan metode eksplorasi ini, pengambilan sampel tanahhya pada lahan agroforestri di Desa Detusoko Barat Kecamatan Detusoko dengan kriteria lahan agroforestri sederhana dan lahan agroforestri kompleks. Penelitian ini dilakukan ±1 bulan. Adapun variabel yang diamati yaitu Nitrogen, Phosphor, Kalium, dan pH Tanah. Variabel yang telah dianalisis, dideskripsikan dengan membandingkan dengan kriteria kimia tanah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lahan agroforestri kompleks dan lahan agroforestri sederhana di Desa Detusoko yaitu pH Tanah termasuk dalam kategori Masam dengan nilai pH 5,04 sampai 5,29, Nitrogen tergolong sedang hingga tinggi dengan nilai N 0,42% sampai dengan 0,68%, P-Tersedia tergolong sangat tinggi dengan nilai P 78,07 ppm sampai dengan 129, 97 ppm, dan K-Tersedia tergolong sangat rendah dengan nilai K 1,29 me/ 100g sampai dengan 1,59 me/100 g.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Agroforestri, Kriteria Kimia Tanah.
Subjects: C Agroteknologi > Ilmu Tanah dan Lingkungan
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 20 May 2022 02:21
Last Modified: 20 May 2022 02:21
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1689

Actions (login required)

View Item View Item