RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORY MENGGUNAKAN METODE RAD PADA TOKO ANEKA PARABOLA

EDUARDUS ERWIN, MEKE WOKA (2022) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORY MENGGUNAKAN METODE RAD PADA TOKO ANEKA PARABOLA. Masters thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
COVER dan ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (23kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V dan DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (96kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORY MENGGUNAKAN METODE RAD PADA TOKO ANEKA PARABOLA EDUARDUS ERWIN MEKE WOKA Program Studi Sisitem Informasi. Fakultas Teknologi Informasi Universitas Flores, 2022 erwiinwoka@gmail.com Adapun tujuan melakukan penelitian ini, yaitu: Merancang dan membangun aplikasi sistem informasi inventory barang. pencatatan dan pengelolaan ketersediaan barang pada saat ini masih belum optimal karena menggunakan buku besar. proses persediaan barang yang masih manual akan memperlambat pengecekan persediaan barang mulai dari permintaan barang, pencatatan barang masuk, pencatatan barang keluar, pembuatan laporan yang dilakukan oleh pelayan toko akan mengakibatkan penumpukkan nota dalam persediaan barang dan juga sering terjadi kehilangan data dan ketidaksesuaian jumlah persediaan barang dibuku pencatatan dengan jumlah fisik barang digudang.Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Rapid Application Development (RAD).RAD adalah pendekatan berorientasi objek untuk pengembangan sistem. Pengujian sistem merupakan hel terpenting yang bertujuan untuk menemukan kesalahan-kesalahan atau kekurangan-kekurangan pada perangkat lunak yang telah dibangun sebelum diserahkan kepada pengguna.Teknik yang digunakan pada metode blackbox testing yaitu equivalence partitioning dan fuzzing. sistem ini dapat meningkatkan kinerja Toko. Usulan sistem yang baru yaitu membuat suatu aplikasi untuk memberikan informasi persediaan barang yang terdapat di dalam Gudang.Dengan pemanfaatan teknologi terkomputerisasi pada sistem ini diharapkan dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi. Sistem informasi inventory yang telah dibangun dapat membantu dan mempermudah pihak-pihak yang terkait dalam melakukan kegiatan transaksi dan distribusi pada Toko Aneka Parabola. Dengan sistem ini penyimpanan yang dibuat menjadi satu media penyimpanan yang dapat memudahkan proses pembuatan laporan dan pencarian data. Dengan sistem yang telah dibangun dapat meningkatkan efisiensi dan efektifitas kerja dalam transaksi, selain itu juga dapat mengurangi resiko kerugian akibat kesalahan pencatatan.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Inventory, Rapid Application Development, Blackbox testing, Equivalence Partitioning, Fuzzing
Subjects: J Sistem Informasi > Rekayasa Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 01 Sep 2022 06:04
Last Modified: 01 Sep 2022 06:04
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1725

Actions (login required)

View Item View Item