SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN MASYARAKAT PENERIMA BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) MENGGUNAKAN METODESIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) ( Studi Kasus : Desa Uluwae II Kecamatan Bajawa Utara Kabupaten Ngada)

MARIA YASINTA, MAU REMA (2022) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN MASYARAKAT PENERIMA BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) MENGGUNAKAN METODESIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) ( Studi Kasus : Desa Uluwae II Kecamatan Bajawa Utara Kabupaten Ngada). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
Cover dan Abstrak.pdf

Download (985kB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (501kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (361kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V Dan Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (619kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Masyarakat Penerima Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) MARIA YASINTA MAU REMA Email : inrema011@gmail.com Desa Uluwae II merupakan salah satu desa yang berada di Kecamatan Bajawa Utara Kabupaten Ngada, yang juga merupakan desa sasaran mendapatkan bantuan sosial berupa bantuan Program Keluarga Harapan (PKH). PKH adalah suatu program pemberian bantuan sosial bersyarat kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Secara khusus, tujuan PKH adalah meningkatkan akses dan kualitas pelayanan pendidikan dan kesehatan peserta PKH, mengingkatkan taraf pendidikan peserta PKH, dan untuk meningkatkan status kesehatan dan gizi peserta PKH. Oleh karena itu aparat desa Uluwae II harus dengancermat memilih masyarakat yang tepat untuk mendapatkan bantuan PKH tersebut.Dalam menentukan masyarakat penerima PKH di DesaUluwae II terasa masih kurang tepat sasaran, karena proses pemilihan masyarakat penerima bantuan PKH masih kurang berjalan sesuai yang diharapkan oleh masyarakat. Oleh karena itu perlu adanya sebuah sistem untuk menetukan keputusan dalam menentukan masyarakat penerima PKH. Tujuan dan manfaat penelitian ini adalah merancang dan membangun sistem pendukung keputusan untuk menentukan masyarakat yang tepat menerima PKH sesuai dengan bobot dari masing-masing kriteria.Penelitian ini diselesaikan melalui beberapa tahapyaitu, dengan mengumpulkan informasi melalui penelitian langsung di lokasi. Metode yang digunakan yaitu metode simpleAdditiveWeightinguntuk melakukan perhitungan bobot dan menentukan prengkingan.Bahasa yang digunakan yaitu Hypertext Preprocessor dan MySQL sebagai basis data. Pengujian fungsionalitas menggunakan metode blackbox.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : SPK, bantuan PKH dan metode SAW
Subjects: J Sistem Informasi > Rekayasa Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 01 Sep 2022 07:22
Last Modified: 01 Sep 2022 07:22
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1734

Actions (login required)

View Item View Item