PERUMAHAN DINAS APARATUR SIPIL NEGARA DI KOTA BORONG KABUPATEN MANGGARAI TIMUR (Tema Arsitektur Perilaku)

PETRUS H., NADUR (2022) PERUMAHAN DINAS APARATUR SIPIL NEGARA DI KOTA BORONG KABUPATEN MANGGARAI TIMUR (Tema Arsitektur Perilaku). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
COVER.pdf

Download (932kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (203kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (101kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (531kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB VI)
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB VII)
BAB VII DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (20kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK PETRUS H. NADUR, 2015320342, PERUMAHAN DINAS APARATUR SIPIL NEGARA DI KOTA BORONG KABUPATEN MANGGARAI TIMUR (Tema Arsitektur Perilaku). PROGRAM STUDI ARSITEKTUR, FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS FLORES Perumahan dinas sering juga disebut sebagai rumah Negara. Ketentuan ini menyatakan yang dinamakan rumah negara adalah bangunan yang dimiliki negara dan berfungsi sebagai tempat tinggal atau hunian dan sarana pembinaan keluarga serta menunjang pelaksanaan tugas pejabat. Jumlah pegawai dikabupaten manggarai Timur semakin meningkat seiring dengan perkembangan, Untuk meningkatkan kinerja kerja pegawai salah satu cara yang bisa dilakukan pemerintah adalah dengan menyediakan hunian yang layak. Tujuannya adalah untuk memudahkan pegawai dalam menjalankan aktivitasnya. Metodologi penelitian adalah cara yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data penelitian(Arikunto, Abu. 2002).Metode Penelitian juga merupakan cara yang teratur dan sistematika untuk mendapatkan sesuatu yang di inginkan (Partanto,2006). Dan Metode Penelitian merupakan pemikiran yang sistematis mengenai berbagai jenis masalah yang pemecahanya memerlukan pengumpulan dan penafsiran fakta-fakta (Ahmadi, S. 1997). Untuk memecahkan masalah dalam penelitian ini, metode penelitian bersifat analisis kuantitatif dan korelatif.Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa; Jumlah Pegawai Negeri Sipil di kota Borong Kabupaten Manggarai Timur sangat banyak, namun masih banyak yang susah untuk menjangkau tempat kerjanya dikarenakan pusat perkantoran yang jauh dari permukiman masyarakat, yang perlu dilakukan adalah memberikan fasilitas layak huni agar ASN di kota Borong mudah dalam menjalankan aktivitasnya. Pada perancangan perumahan dinas ini tema yang diterapkan adalah Arsitektur Perilaku. Arsitektur berwawasan perilaku adalah arsitektur yang manusiawi, yang mampu memahami dan mewadahi perilaku-perilaku manusia yang ditangkap dari berbagai macam perilaku, baik itu perilaku pencipta, pengamat, dan juga perilaku alam sekitarnya (Mangunwijaya, Y. B., 1988). Definisi antara Desain Perumahan Dinas dengan tema Arsitektur Perilaku ialah pembangunan atau rancangan yang harus dapat dipahami oleh pemakainya melalui penginderaan ataupun pengimajinasian pengguna bangunan. Bentuk yang disajikan dapat dimengerti sepenuhnya oleh pengguna bangunan maka yang harus diperhatikan pencerminan fungsi bangunan, menunjukan skala dan proporsi yang tepat serta dapat dinikmati, Menunjukan bahan dan struktur yang akan digunakan dalam bangunan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Borong, Perumahan Dinas, Arsitektur Perilaku
Subjects: F Teknik Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Arsitektur
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 25 Nov 2022 02:02
Last Modified: 25 Nov 2022 02:02
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/2129

Actions (login required)

View Item View Item