ANALISIS KARAKTERISTIK DAN MODEL PEMILIHAN MODA TRANSPORTASI MENUJU KAMPUS UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA St. PAULUS DI KOTA RUTENG

DIDIMUS, MIRNO (2023) ANALISIS KARAKTERISTIK DAN MODEL PEMILIHAN MODA TRANSPORTASI MENUJU KAMPUS UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA St. PAULUS DI KOTA RUTENG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (847kB)
[img] Text (BAB I)
2 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (39kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (399kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (516kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Didimus Mirno, 2018310908 Analisis Analisis Karaktereistik Dan Model Pemilihan Moda Transportasi Menuju Kampus Universitas Katolik Indonesia St. Paulus DiKota Ruteng. Skripsi (Pembimbing l Ir. Thomas Aquino A. S., S.T.,M.T, Pembimbing ll Ir. Marselinus Y. Nisanson, S.T., M.T.,IPM) Pemilihan moda merupakan salah satu model yang digunakan dalam perencanaan transportasi. Hal ini karena peran kunci dari angkutan umum dalam upaya perbaikan dan peningkatan pelayanan dari moda transportasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik dan model pemilihan moda angkutan mahasiswa menuju kampus Universitas Katolik Indonesia St. Paulus Ruteng. Penelitian ini menggunakan metode Deskriptif Kuantitatif dan data dalam penelitian ini diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada 371 responden mahasiswa Universitas Katolik Indonesia St. Paulus Ruteng. Analisis model pemilihan moda menggunakan analisis Regresi Binary Logistik. Hasil analisis diperoleh, Jenis Kelamin, Waktu Tempuh, Kepemilikan SIM, Kepemilikan Kendaraan, Pertimbangan Kecepatan, Pertimbangan Kenyamanan, dan Pertimbangan Biaya dalam penelitian ini tidak berpengaruh signifikan terhadap karakteristik pemilihan moda transportasi mahasiswa, dimana varibel-variabel tersebut memiliki nilai signifikan > 0,05, JarakTempuh berpengaruh karena memiliki niliai signifikan < 0,05, sedangkan model yang terbentuk dinyatakan layak karena memiliki kemaknaan model yang dilihat dari nilai Omnibus Tests (P=0,000). Berdasarkan Nagerkerker R Square diperoleh nilai =0,904, artinya variabel independen yang terdapat dalam model yang menjelaskan jenis moda angkutan yang digunakan mahasiswa sebesar 90,4%. Variabel yang paling dominan berhubungan dengan jenis moda transportasi yang dipilih mahasiswa adalah jarak tempu dengan OR=10,5 (95% CI OR: 1.797-62.005), artinya mahasiswa yang memiliki jarak tempuh < 5 Km lebih berpengaruh terhadap jenis moda angkutan mahasiswa yang dipilih yaitu 10,5 kali dibandingkan dengan mahasiswa yang memiliki jarak tempuh > 5 Km. Kata kunci: Pemilihan Moda, Regresi Binari Logistik, Koefisien

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Pemilihan Moda, Regresi Binari Logistik, Koefisien
Subjects: D Teknik Sipil > Transportasi
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 09 Jan 2024 03:35
Last Modified: 09 Jan 2024 03:35
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/2981

Actions (login required)

View Item View Item