TINDAK TUTUR DIREKTIF MASYARAKAT PETANI DI DESA KOKOTOBO KECAMATAN ADONARA TENGAH KABUPATEN FLORES TIMUR

YASINTA PAULINA, ODJAN (2020) TINDAK TUTUR DIREKTIF MASYARAKAT PETANI DI DESA KOKOTOBO KECAMATAN ADONARA TENGAH KABUPATEN FLORES TIMUR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text
COVER.pdf

Download (647kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (18kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (85kB)

Abstract

Penelitian ini memberikan gambaran mengenai tindak tutur masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur. Adapun rumusan masalah yang diangkat yakni (1) bagaimanakah bentuk tindak tutur direktif masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur? (2) bagaimanakah makna tindak tutur direktif masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur? (3) bagaimanakah fungsi tindak tutur direktif masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur?. Tujuan penulisan ini adalah untuk menemukan data serta gambaran yang jelas tentang bagaimana tindak tuntur direkif masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data primer dalam penelitian ini berupa data lisan berupa tuturan oleh petani di Desa Kokotobo kecamatan Adonara Tengah. Sedangkan data sekunder dalam penelitian ini adalah buku-buku referensi yang relevan dengan judul penelitian ini. Metode yang digunakan adalah metode simak bebas libat cakap. Teknik yang digunakan adalah observasi, rekam dan catat, sedangkan teori yang digunakan adalah teori pragmatik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dalam tindak tutur direktif masyarakat petani di Desa Kokotobo Kecamatan Adonara Tengah Kabupaten Flores Timur ditemukan: (1) bentuk tindak tutur direktif menyuruh terdapat 5 data, bentuk menasehati terdapat 2 data, bentuk menyarankan terdapat 1 data (2) makna tindak tutur direktif kebersamaan terdapat 2 data, makna informasi terdapat 3 data (3) fungsi tindak tutur direktif permintaan terdapat 2 data, fungsi pertanyaan terdapat 2 data, fungsi perintah terdapat 2 data dan fungsi nasihat terdapat 2 data.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: bentuk, makna, fungsi, tindak tutur direktif
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 01 Sep 2020 01:27
Last Modified: 01 Sep 2020 01:27
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/32

Actions (login required)

View Item View Item