MODESTA WEA, SELA (2024) APLIKASI PUPUK ORGANIK CAIR (POC) KULIT BAWANG MERAH PADA CAMPURAN MEDIA TANAM TANAH DAN KOTORAN BABI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN MENTIMUN BABY ( Cucumis sativus L.). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.
Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
2 BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (323kB) | Request a copy |
|
Text (BAB II)
3 BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (348kB) | Request a copy |
|
Text (BAB III)
4 BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (211kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
5 BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (330kB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
6 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (205kB) | Request a copy |
|
Text (LAMPIRAN)
7 LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (574kB) | Request a copy |
Abstract
APLIKASI PUPUK ORGANIK CAIR (POC) KULIT BAWANG MERAH PADA CAMPURAN MEDIA TANAM TANAH DAN KOTORAN BABI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN MENTIMUN BABY ( Cucumis sativus L.). MODESTA WEA SELA E-Mail : esthawea98@gmail.com ABSTRAK Tanaman mentimun (Cucumis sativus L ) merupakan salah satu tanaman jenis syuran buah dari famili (Cucurbitceae) bersifat merambat. Mentimun dapat tumbuh mulai dari dataran rendah sampai dataran tinggi±1.000 meter diatas permukaan laut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon dosis pupuk organik cair kulit bawang merah merah terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman mentimun baby.Untuk mengetahui dosis optimum pupuk organik cair kulit bawang merah merah untuk meningkatkan pertumuhan dan hasil tanaman mentimun yang optimal. Penelitian telah dilakukan di Kelurahan Rewarangga selatan, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Bahan-bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah benih mentimun baby variteas lokal, kotoran babi, kulit bawang merah, gula pasir, air beras dan air keran. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak lengkap (RAL) yang terdiri dari 7 perlakuan dan diulang 3 kali sehingga terdapat 21 unit percobaan. Hasil Aplikasi POC terhadap hasil tanaman mentimun baby (Cucumis sativus L.). berpengaruh yang sangat nyata terhadap prosentase rata-rata jumlah daun 28,38%, luas daun 33,23%, jumlah buah 17,65%, diameter buah 13,38%, berat buah 17,25%. Dosis POC kulit bawang merah 300ml/tanaman yang terbaik dengan jumlah daun (9,50 helai), luas daun 988,53 cm 2 , jumlah buah pertanaman 7,75 diamter buah 5,94 cm, berat buah per tanaman 885.33 gr.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Pupuk Organik Cair (POC), Kulit Bawang Merah ,Pertumbuhan, Hasil, Mentimun Baby. |
Subjects: | C Agroteknologi > Perlindungan Tanaman |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
Depositing User: | perpus takaan uniflor |
Date Deposited: | 10 Jun 2024 04:43 |
Last Modified: | 10 Jun 2024 04:43 |
URI: | http://180.250.177.156/id/eprint/3283 |
Actions (login required)
View Item |