PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI BUDAYA SEKOLAH PADA SDI MBONGAWANI KECAMATAN ENDE SELATAN KABUPATEN ENDE

RAPE KOTEN, GAUDENSIUS RAFAEL (2021) PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI BUDAYA SEKOLAH PADA SDI MBONGAWANI KECAMATAN ENDE SELATAN KABUPATEN ENDE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
COVER & ABSTRAK.pdf

Download (729kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (18kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Gaudensius Rafael Rape Koten:” Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah Pada SDI Mbongawani Kecamatan Ende Selatan Kabupaten Ende”. Skripsi.Ende: Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Flores, 2021. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Perencanaan pendidikan karakter (2) Nilai-nilai pendidikan karakter (3) Faktor pendukung dan penghambat. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif yang terdiri dari tahap reduksi data,penyajian data serta penarikan kesimpulan. Subjek penelitiannya yaitu Kepala Sekolah, kaur kurikulum sekolah, dan guru-guru. Data dikumpulkan melalui teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Keabsahan data diperoleh melalui peroses triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) implementasi pendidikan karakter melalui budaya sekolah pada SDI Mbongawani terwujud dalam perwujudtan fisik serta perilaku. Serta terimplementasi dalam kegiatan pembelajaran dan pengembangan budaya sekolah, pusat kegiatan belajar yang termasuk diantarannya adalah kegiatan rutin, kegiatan keseharian sekolah dan rumah. Perencanaan nilai karakter terintegrasi kedalam kurikulum sekolah dan perencanaannya terdiri dari nilai-nilai karakter (2) nilai-nilai pendidikan karakter yang diterapkan yaitu nilai religius, nilai jujur, nilai disiplin, nilai semangat kebangsaan, serta nilai bersahabat/komunikatif. (3) terdapat faktor pendukung dan penghambat penanaman niali karakter. Faktor pendukungnya yaitu: dukungan kerja sama yang baik guru dengan guru, guru dengan siswa. Sedangk faktor penghambatnya yaitu kurang pahamnya guru tentang program pendidikan karakter yang telah direncanakan serta kesadaran peserta didik yang masih kurang akan praturan-praturan. Kata kunci: Pendidikan, Karakter dan Budaya Sekolah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Pendidikan, Karakter dan Budaya Sekolah
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 02 Sep 2021 05:42
Last Modified: 02 Sep 2021 05:42
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1110

Actions (login required)

View Item View Item