PENGARUH LOKASI, KEBERAGAMAN PRODUK,HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI SEMBAKO PADA PASAR TRADISIONAL MBONGAWANI ENDE

YULITA, TANDA (2022) PENGARUH LOKASI, KEBERAGAMAN PRODUK,HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI SEMBAKO PADA PASAR TRADISIONAL MBONGAWANI ENDE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (274kB)
[img] Text (BAB I)
3 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (218kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7 BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
8 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Yulita Tanda. 2017410234. Pengaruh Lokasi, Keberagaman Produk, Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Beli Semabako di Pasar Tradisional Mbongawani Ende.Skripsi. Ende. Progran Studi Manajemem. Fakultas Ekonomi. Universitas Flores. 2021.Pembimbing I Lambertus Langga,SE.,M.Sc. Pembimbing II Santy Permata Sari, SAB.,MM Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Lokasi, Keberagaman Produk, Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Beli Semabako di Pasar Tradisional Mbongawani Ende Penelitian ini menggunakan sampel 105 responden dan sampel tersebut adalah konsumen yang berbelanja bahan sembako dipasar tradisonal Mbongawani Ende. Dari hasil pengembangan dan pengujian instrument telah dihasilkan perangkat kuesioner yang baik (memenuhi syarat validitas, reliabilitas ) dari hasil pegujian statistic tuntuk variabel lokasi, keberagaman produk, harga dan kualitas pelayanan nilai thitung > ttabel nilai signifikasi < 0,05. Berdasarkan uji-t penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Lokasi, berpengaruh negatif terhadap minat beli sembako di Pasar Tradisional Mbongawani Ende. Harga, dan Kualitas Pelayanan berpengaruh positif terhadap Minat Beli Sembako di Pasar Tradisional Mbongawani Ende. Sedangkan keberagaman produk tidak berpengaruh terhadap Minat Beli Sembako di Pasar Tradisional Mbongawani Ende. Hal ini ditunjukkan dengan uji t yang memiliki nilai signifikansi variabel X1 0,049 < 0,05, X2 0,852,> 0,05, X3 0,017 < 0,05, dan X4 < 0,000 yang merupakan standar signifikansi yang digunakan dalam penelitian ini Hal ini menunjukan bahwa variabel lokasi, keberagaman produk, harga dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap minat beli. Untuk nilai Adjusted R square sebesar 0,265, ini menunjukan bahwa presentase pengaruh Lokasi, Keberagaman Produk, Harga, dan Kualitas Pelayanan secara bersama�sama (simultan) terhadap variabel Minat Beli sebesar 26,5%. Sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukan dalam model penelitian ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: lokasi, keberagaman produk, harga, kualitas pelayanan .
Subjects: A Manajemen > Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 02 Mar 2022 01:54
Last Modified: 02 Mar 2022 01:54
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1349

Actions (login required)

View Item View Item