IDENTIFIKASI KESUBURAN TANAH DENGAN SISTEM OLAH TANAH BERBEDA PADA TANAMAN KACANG TANAH (Arochishypogaea) DI DESA NABELENA KECAMATAN BAJAWA UTARA

SITI, HAJAR (2022) IDENTIFIKASI KESUBURAN TANAH DENGAN SISTEM OLAH TANAH BERBEDA PADA TANAMAN KACANG TANAH (Arochishypogaea) DI DESA NABELENA KECAMATAN BAJAWA UTARA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB I)
3 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (151kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (183kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (174kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (167kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
8 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Identifikasi Kesuburan Tanah Dengan Sistem Olah Tanah Berbeda Pada Tanaman Kacang Tanah (Arochishypogaea) Di Desa Nabelena Kecamatan Bajawa Utara Siti Hajar Sitihajar09041996@gmail.com 2017 611 130 ABSTRAK Kacang tanah (Arachis hypogeae L.) merupakan tanaman palawija yang menduduki uratan ketiga setelah jagung dan kedelai. Berbagai upaya pengolahan tanah telah dilakukan unutk meningkatkan kesuburan tanah produksi kacang tanah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat kimia tanah dan kriteria kesuburan tanah dengan sistem olah tanah berbeda pada tanaman kacang tanah di Desa Nabelena Kecamatan Bajawa Utara. Penelitian ini menggunakan metode eksplorasi, dimana pengambilan sampel tanah dilakukan pada lahan tanaman kacang tanah dengan sistem olah tanah berbeda. Variabel yang diamati yaitu P2O5, K2O, Kapasitas Tukar Kation, Kejenuhan Basah, dan C-Organik. Variabel yang telah dianalisis, dideskripsikan dengan membandingkan dengan kriteria kimia tanah dan kesuburan tanah dari Pusat Penelitian Tanah Bogor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa P2O5 tegolong sedang hingga sangat tinggi dengan nilai 31,8 ppm hingga 62,91 ppm, K2O tergolong sedang hingga tinggi dengan nilai 40,95 me/100 g hingga 41,61 me/100 g, KTK tergolong tinggi dengan nilai 31,29 me/100 g hingga 34,52 me/100 g, KB tergolong sangat tinggi dengan nilai 84,04% sampai dengan 85,25% dan C-organik tergolong sedang hingga tinggi dengan nilai berkisar antara 2,12% - 3,32%, dan pH tanah berkisar antara 6,06- 6,76. Sedangkan kriteria kesuburan tanah tergolong tinggi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kacang Tanah, Sifat Kimia, Kesuburan Tanah.
Subjects: C Agroteknologi > Ilmu Tanah dan Lingkungan
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 19 May 2022 04:57
Last Modified: 19 May 2022 04:57
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/1687

Actions (login required)

View Item View Item