TRADISI ORENG (TARI TANDAK ADAT) DALAM BUDAYA MASYARAKAT WANGKA DI DESA WANGKA KECAMATAN RIUNG KABUPATEN NGADA

ERNESTINA, NENG (2022) TRADISI ORENG (TARI TANDAK ADAT) DALAM BUDAYA MASYARAKAT WANGKA DI DESA WANGKA KECAMATAN RIUNG KABUPATEN NGADA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (757kB)
[img] Text (BAB I)
3 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (255kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (220kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
8 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Ernestina Neng 2017240393, Tradisi Oreng (Tari Tandak Adat) Dalam Budaya Masyarakat Di Desa Wangka Kecamatan Riung Kabupaten Ngada. Skripsi : Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Flores, Ende, 2022. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah tentang 1) Bagaimana proses pelaksanaan upacara tradisi oreng di Desa Wangka? 2) Apa fungsi upacara oreng (tari tandak adat) bagi masyarakat Wangka? Penelitian ini bertujuan untuk: 1) untuk mengetahui proses pelaksanaan upacara oreng di Desa Wangka 2) adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pandangan masyarakat Desa Wangka tentang tradisi oreng (tari tandak adat) Penelitian menggunakan metode kualitatif. Sedangkan pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah etnografi. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian datadan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa upacara oreng ini wajib dilakukan oleh seluruh masyarakat Desa Wangka, dimana seluruh masyarakat Wangka sudah dianggap mampu dan benar-benar memahami tentang upacara oreng atau tandak adat tersebut. Upacara oreng sangat bermanfaat bagi masyarakat wangka karena dengan upacara adat tersebut dapat meningkatkan nilai dan etika sosial budaya yang dilakukan oleh masyarakat wangka dan dilaksanakan selama 1 bulan. Adapun fungsi mengenai tradisi oreng bagi masyarakat Desa Wangka yaitu untuk memperkuat roh para leluhur, untuk memperkuat gotong royong, untuk memperkuat pertumbuhan ekonomi, dan juga ungkapan syukur kepada Tuhan agar dengan adanya upacara oreng segala tumbuhan padi, dan lainnya dapat berkembang dengan baik sehingga memperoleh hasil yang diinginkan masyarakat. Upacara syukuran atas hasil panen disini merupakan salah satu acara yang dilakukan masyarakat untuk mengakhiri dari segala kegiatan selama 1 bulan yang dilaksanakan oleh ketua adat dan masyarakat sehingga, pada saat menjelang panen masyarakat merasa senang dengan hasil yang mereka peroleh. i

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Tradisi, Budaya, Masyarakat Wangka.
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Sejarah
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 26 Oct 2022 04:04
Last Modified: 26 Oct 2022 04:04
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/2036

Actions (login required)

View Item View Item