PENGARUH AKSES MEDIA SOSIAL TERHADAP PERHATIAN PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS TERPADU DI MTs NEGERI 2 ENDE

YUSTINA TUA, NAI MBU (2025) PENGARUH AKSES MEDIA SOSIAL TERHADAP PERHATIAN PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS TERPADU DI MTs NEGERI 2 ENDE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (780kB)
[img] Text (BAB I)
2 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (336kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (637kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (123kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Pengaruh Akses Media Sosial Terhadap Perhatian Siswa Dalam Pembelajaran IPS Terpadu Di MTs Negeri 2 Ende Yustina Tua Nai Mbu Program Studi Pendidikan Ekonomi, FKIP, Universitas Flores e-mail: yustinat.nmbu@gmail.com penelitian ini bertujuan untuk megetahui: (1) Akses media sosial peserta di MTs N 2 Wolowaru Ende, (2) Perhatain peserta didik dalam pembelajaran di MTs N 2 Wolowaru Ende, dan (3) pengaruh akses media sosial terhadap perhatain siswa di MTs Negeri 2 Ende. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan angket dan studi dokumentassi. Subjek penelitian adalah siswa-siswi di Madrasah Negeri 2 Ende Wolowaru. Hasil penelitian menujukan bahwa (1) penggunan akses media sosial berada pada kategori baik secara keseluruahan, dengan nilai rata-rata 44,47. (2) perhatain siswa dalam pembelajaran IPS terpadu terdiri dari 75.51% (37 responden) sering memperhataikan pembelajaran, dan 24,49% (12 responden) sangat sering memperhatikan pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis menujukan nilai rata-rata 33,84 yang berarti secara keseluruhan, siswa memiliki perhatain yang baik. Selain itu terbukti bahwa akses media sosial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perhatain siswa dalam pemebelajarn IPS terpadu di MTs Negeri 2 Ende Wolowaru. Hal ini sesuai dengan hasil uji t dengan t hitung sebesar 4,690 (lebih besar) t tabel 1,67793 dan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Variabel akses media sosial menjelaskan sekitar 31,9% pengruhnya terhadap perhatain siswa, sedangkan sisanya 68,1% dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian. Oleh karena itu Penelitian memberikan gambaran yang jelas tentang hubungan antara akses media sosial dan perhatian siswa di MTs Negeri 2 Wolowaru Ende. Hasil penelitian ini dapat menjadi dasar bagi sekolah untuk mengembangkan strategi pembelajaran yang lebih efektif dengan memanfaatkan teknologi, khususnya media sosial. Namun, perlu diingat bahwa penggunaan media sosial harus dilakukan secara bijak dan seimbang agar tidak berdampak negatif pada proses pembelajaran. Kata kunci : Akses Media Sosial dan Perhatain Siswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Akses Media Sosial dan Perhatain Siswa
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Ekonomi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Ekonomi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 09 May 2025 04:50
Last Modified: 09 May 2025 04:50
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/3961

Actions (login required)

View Item View Item