JENIS PARASITOID DAN TINGKAT PARASITASINYA PADA LARVA Pelopidas mathias (LEPIDOPTERA : HESPERIIDAE)

KATARINA, ASMIRA (2024) JENIS PARASITOID DAN TINGKAT PARASITASINYA PADA LARVA Pelopidas mathias (LEPIDOPTERA : HESPERIIDAE). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1 COVER-ABSTRAK.pdf

Download (767kB)
[img] Text (BAB I)
2 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (126kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (192kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB) | Request a copy

Abstract

JENIS PARASITOID DAN TINGKAT PARASITASINYA PADA LARVA PELOPIDAS MATHIAS (LEPIDOPTERA: HESPERIIDAE) Katarina Asmira 2019610508 katarinaasmira@gmail.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi parasitoid dan mengetahui Tingkat parasitasi parasitoid pada larva P. mathias pada tanaman padi sawah. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2024-Januari 2024, di Desa Detusoko Barat dan Wolofeo. Identifikasi parasitoid dilakukan di Laboratorium Fakultas Pertanian Prodi Agroteknologi Universitas Flores. Metode pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah metode random sampling dengan menggunakan Teknik sampling sederhana (simple random sampling). Sampel yang diambil yaitu larva p. mathias yang sudah terparasit. Sampel larva p. mathias diambil dengan cara memotong daun padi sepanjang 1 cm, dan dibawa ke Laboratorium. Pengambilan sampel dilakukan sebanyak 2 kali. Pada penelitian ini ditemukan dua jenis parasitoid pada tanaman padi yaitu Telenomus sp. dan Tetrastichus sp. Tingkat parasitasi dari parasitoid jenis Telenomus sp. di Detusoko Barat adalah 14,4 % dan 12,6 %. Sedangkan Tingkat parasitasi dari jenis Tetrastichus sp. 11,6% dan 10%. Tingkat parasitasi dari jenis Telenomus sp. di Wolofeo sebesar 13,2% dan 12,8%. Sedangkan dari jenis Tetrastichus sp. sebesar 10% dan 10% untuk pengambilan sampel kedua.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Pengendalian Hayati Pelopidas Mathias
Subjects: C Agroteknologi > Hama dan Penyakit Tumbuhan
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 30 May 2024 05:09
Last Modified: 30 May 2024 05:09
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/3278

Actions (login required)

View Item View Item