REKOLEKSI Liriomyza sativa spp DAN PARASITOIDNYA PADA TANAMAN SAYURAN Solonaceae DI DATARAN TINGGI

PATRIK IVIANO, SUDIRMAN (2024) REKOLEKSI Liriomyza sativa spp DAN PARASITOIDNYA PADA TANAMAN SAYURAN Solonaceae DI DATARAN TINGGI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1. COVER & ABSTRAK.pdf

Download (781kB)
[img] Text (BAB I)
2. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (19kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (28kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6. BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (577kB) | Request a copy

Abstract

REKOLEKSI LIRIOMYZA SATIVA SPP DAN PARASITOIDNYA PADA TANAMASAYURAN SOLONACEAE DI DATARAN TINGGI PATRIK IVIANO SUDIRMAN Patriksudirman076@gmail.com ABSTRAK Liriomyza sativa sp memiliki bentuk tubuh yang kecil dan ramping. tubunya terdiri dari tiga bagian utama yaitu kepala, thoraks, dan abdomen. Kepala dilengkapi dengan sepasang antena dan mata yang besar dan bagian mulut yang digunakan untuk mengambil makanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi dan populasi L.sativa spp pada tanaman solonacea di dataran tinggi kabupaten ende dan Bagimana distribusi pada tanaman Solonacea dan populasi parasitoid di dataran tinggi tujuan penelitian ini Untuk mengetahui distribusi pada tanaman Solonaceae dan populasi L. sativa spp di dataran tinggi serta untuk mengetahui tingkat distribusi pada tanaman Solonaceae dan populasi parasitoid L. sativa spp dan parasitoidnya dilaksanakan di laboratorium menggunakan alat mikroskop. yang akan di amati yaitu bentuk tubuh, warna, dan antena mengetahui populasi L.sativa spp.dan parasitoidnya dapat dihitung dengan jumlah larva yang didapatkan di lapang pada setiap jenis tanaman solonacea di dataran tinggi Kabupaten Ende hasil temuan menunjukan bahwa terdapat lalat pengorok daun yang menyerang tanaman solonacea di dataran Tinggi Desa Waturaka dan Desa Detusoko Barat, Kabupaten Ende. jenis spesies yang ditemukan adalah L. sativa sp. dan parasitoidnya. Hasil pengamatan terdapat dua jenis spesies parasitoid yang di temukan pada tanaman tomat, mentimun dan terung, adalah Opius sp. dan H. varicornis dan untuk tingkat populasi parasitoid Opius sp.pada tanaman tomat 11% disusun tanaman mentimun 2% dan terung 7% sedangkan untuk populasi parasitoid H. varicornis pada tanaman tomat 11%, mentimun 3% dan terung 6%. Tingkat parasitasi Opius sp. pada tanaman tomat mencapai 0,058% mentimun 0,027% dan terung berkisar 0,055%, semantara itu tingkat parasitasi H.varicornis pada tanaman tomat 0,058, terung 0,047% dan mentimun 0,042%

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kata kunci: L. sativa spp, opius sp, H. varicornis
Subjects: C Agroteknologi > Perlindungan Tanaman
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 10 Jun 2024 05:52
Last Modified: 10 Jun 2024 05:52
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/3287

Actions (login required)

View Item View Item