STATUS KEWARGANEGARAAN ANAK DARI PERKAWINAN ORANG TUA YANG BERBEDA KEWARGANEGARAAN DI TINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 12 TAHUN 2006 TENTANG KEWARGANEGARAAN REPUBLIK INDONESIA

ANDRIANUS, NAU (2024) STATUS KEWARGANEGARAAN ANAK DARI PERKAWINAN ORANG TUA YANG BERBEDA KEWARGANEGARAAN DI TINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 12 TAHUN 2006 TENTANG KEWARGANEGARAAN REPUBLIK INDONESIA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1. KOVER DLL.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
2. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (314kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (305kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (270kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6. BAB V DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Andrianus Nau, Nim 2020110740. < Status Kewarganegaraan Anak Dari Perkawinan Orang Tua Yang Berbeda Kewarganegaraan Di Tinjau Dari Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan Republik Indonesia=. Skripsi , Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Hukum Dan Sosial Humaniora. Pembimbing I Bernadus Basa Kelen, S. H.,M.Hum Pembimbing II Yohanes Pande, S.H.,M.H Tujuan penelitian ini : a) Tujuan umum, adapun tujuan umum dari penelitian yang dilakukan adalah untuk mengetahui bagaimana status kewarganegaraan dan pengakuan anak berkaitan dengan perkawinan orang tua yang berbeda kewarganegaraan di tinjau dari Undang-undang Nomor 12 Tahun 2006 tentang kewarganegaraan Republik Indonesia. b) Tujuan Khusus. 1) Untuk mengetahui status kewarganegaraan anak dari hasil perkawinan campuran berdasarkan Undang-undang Nomor 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan Republik Indonesia. 2) Untuk mengetahui dan memberikan penjelasan mengenai tata cara pendaftaran kewarganegaraan Indonesia bagi anak hasil perkawinan campuran. Lokasi penelitian dilakukan di perpustakaan Universitas Flores dan perpustakaan Daerah Kabupaten Ende sebagai pusat sumber buku-buku bacaan yang relevan dengan penelitian ini. Penelitian ini menggunakan penelitian Normatif. Metode pendekatan yang dilakukan pendekatan yuridis normatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dengan teknik studi pustaka. Hasil dari penelitian dan pembahasan permasalahan yang diangkat dapat di ketahui bahwa setelah berlakunya Undang-undang Kewarganegaraan Republik Indonesia anak hasil perkawinan campuran dapat memiliki kewarganegaraan ganda dan dapat mendaftarkan dirinya sesuai peraturan menteri hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor M.01-HL.03.01 Tahun 2006 tentang tata cara pendaftaran untuk memperoleh kewarganegaraan Republik Indonesia. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2006 tentang Kewarganegaraan Republik Indonesia merupakan salah satu peraturan yang bertujuan untuk melindungi kewarganegaraan setiap warga negaranya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Status kewarganegaraan Republik Indonesia, Perkawinan campuran.
Subjects: H Ilmu Hukum > Hukum Pidana
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 25 Sep 2024 04:14
Last Modified: 25 Sep 2024 04:14
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/3401

Actions (login required)

View Item View Item