PENGARUH APLIKASI BIOCHAR SEKAM PADI TERHADAP EFISIENSI SERAPAN NPK DAN KESUBURAN TANAH TANAMAN JAGUNG (Zea mays) DI KELURAHAN LAPE KECAMATAN AESESA KABUPATEN NAGEKEO

KRISTINA, VIRNA NDIWA (2021) PENGARUH APLIKASI BIOCHAR SEKAM PADI TERHADAP EFISIENSI SERAPAN NPK DAN KESUBURAN TANAH TANAMAN JAGUNG (Zea mays) DI KELURAHAN LAPE KECAMATAN AESESA KABUPATEN NAGEKEO. Skripsi thesis, Universitas Flores.

[img] Text (COVER)
Cover Skripsi.pdf

Download (723kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (57kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (158kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (261kB)

Abstract

PENGARUH APLIKASI BIOCHAR SEKAM PADI TERHADAP EFISIENSI SERAPAN NPK DAN KESUBURAN TANAH TANAMAN JAGUNG (Zea mays) DI KELURAHAN LAPE KECAMATAN AESESA KRISTINA VIRNA NDIWA 2016 611 232 kristinandiwa2016@gmail.com ABSTRAK Lahan pertanian yang membudidayakan tanaman jagung di Desa Lape sering diolah secara terus menerus dan selalu menggunakan pupuk anorganik yang berdampak pada efisiensi serapan unsur hara serta kesuburan tanah menjadi rendah. Karena itu penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh biochar sekam padi terhadap efisiensi serapan NPK pada tanaman jagung dan tingkat kesuburan tanah. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimentantal dengan perlakuan 5 perlakuan yaituB0 = 0 kg/ha (tanpa perlakuan), B1 = 0,9375 kg/petak biochar sekam padi, B2 = 2 kg/petak biochar sekam padi, B3 = 2,81 kg/petak biochar sekam padi, B4 = 3,75 kg/petak biochar sekam padi. Variabel yang diamati dalam penelitian ini adalah efisiensi serapan unsure hara N, P, K serta tingkat kesuburan tanah. Untuk melihat tingkat kesuburan tanah menggunakan metode matching dengan memanfaatkan kriteria kesuburan tanah dari pusat penelitian tanah bogor (1995). Untuk melihat pengaruh aplikasi biochar sekam padi terhadap efisiensi serapan hara NPK digunakan analisis regresi dan efisiensi serapan hara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa biochar sekam padi memberikan pengaruh terhadap peningkatan efisiensi serapan unsur hara Nitrogen, Phosfor dan Kalium sebesar 42,18% Phospor 2,63% dan Kalium 3,19%. Biochar sekam padi memberikan pengaruh pada kesuburan tanah dengan kriteria kesuburan tanah tanaman jagung tergolong sedang dan memiliki faktor penghambat pada C-Organik Tanah serta K2O. Kata kunci: Biochar Sekam padi, Efisiensi Serapan Hara, Kriteria Kesuburan Tanah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Biochar Sekam padi, Efisiensi Serapan Hara, Kriteria Kesuburan Tanah.
Subjects: C Agroteknologi > Bioteknologi Pertanian
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 11 May 2021 01:00
Last Modified: 02 Jun 2021 05:13
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/660

Actions (login required)

View Item View Item