PENGARUH BIMBINGAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI LINGKUNGAN GOLO TEBO DESA PONG LENGOR KECAMATAN RAHONG UTARA KABUPATEN MANGGARAI

YOHANA, BISDAMUN (2021) PENGARUH BIMBINGAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI LINGKUNGAN GOLO TEBO DESA PONG LENGOR KECAMATAN RAHONG UTARA KABUPATEN MANGGARAI. Skripsi thesis, Universitas Flores.

[img] Text (COVER)
1 COVER - ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
3 BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
4 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (216kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
5 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (411kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
6 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (495kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
7 BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (105kB) | Request a copy
[img] Text
8 LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Pengaruh Bimbingan Orang Tua Terhadap Motivasi Belajar Siswa Di Lingkungan Golo Tebo Desa Pong Lengor Kecamatan Rahong Utara Kabupaten Manggarai YOHANA BISDAMUN Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Flores, 2021 yohanabisdamun97@gmail.com Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bimbingan orang tua terhadap motivasi belajar siswa di Lingkungan Golo Tebo Desa Pong Lengor, Kecamatan Rahong Utara Kabupaten Manggarai. Manfaat bagi orang tua, mampu mengoptimalkan tugas orang tua sebagai pembimbing dan Pembina anak dalam memotivasi untuk belajar. Mendorong siswa agar terus termotivasi untuk belajar, manfaat bagi peneliti sebagai upaya untuk melatih diri guna menemukan serta memecahkan masalah dalam proses pembelajaran. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif yang merupakan suatu penelitian yang menggunakan angka dalam mengumpulkan data dan analisisnya menggunakan statistik. Sampel dalam penelitian ini yakni orang tua siswa di Lingkungan Golo Tebo Desa Pong Lengor, Kecamatan Rahong Utara Kabupaten Manggarai yang berjumlah 37 orang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: ada pengaruh yang signifikan antara bimbingan orang tua terhadap motivasi belajar siswa di Lingkungan Golo Tebo Desa Pong Lengor Kecamatan Rahong Utara, Kabupaten Manggarai. Hal ini dibuktikan dengan adanya pengaruh bimbingan orang tua terhadap motivasi belajar dan memberikan sumbangan sebesar 16% dengan t= 2,854 dan nilai signifikasi 0,000. Kata kunci : Bimbingan Orang Tua, Motivasi Belajar Siswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Bimbingan Orang Tua, Motivasi Belajar Siswa
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 26 Mar 2021 03:19
Last Modified: 26 Mar 2021 03:19
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/392

Actions (login required)

View Item View Item