STRATEGI BERTAHAN HIDUP PADA KOMUNITAS PETANI SAWAH TADAH HUJAN (Studi Kualitatif di Lecem Desa Wae Renca Kecamatan Cibal Barat Kabupaten Manggarai)

YOHANA, SUMIYATI JELITA (2023) STRATEGI BERTAHAN HIDUP PADA KOMUNITAS PETANI SAWAH TADAH HUJAN (Studi Kualitatif di Lecem Desa Wae Renca Kecamatan Cibal Barat Kabupaten Manggarai). Skripsi thesis, UNIVERSITAS FLORES.

[img] Text (COVER)
1. kover.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
2. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
6. BAB V DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
7 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Yohana Sumiyati Jelita: Strategi Bertahan Hidup Pada Komunitas Petani Sawah Tadah Hujan (Studi kualitatif di Lecem Desa Wae Renca Kecamatan Cibal Barat Kabupaten Manggarai), Skripsi. Ende: Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Flores, 2022. Permasalahan yang diangkat peneliti adalah apа strаtegi yаng digunаkаn oleh pаrа petаni sаwаh tаdаh hujаn di Lecem Desа Wаe Rencа untuk bertаhаn hidup dan apа modаl sosiаl-budаyа yаng memungkinkаn pаrа petаni sаwаh tаdаh hujаn di Lecem Desа Wаe Rencа dаpаt bertаhаn hidup?. Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetаhui strаtegi-stаtegi yаng dimаnfааtkаn oleh pаrа petаni sаwаh tаdаh hujаn di Lecem Desа Wаe Rencа аgаr bisа bertаhаn hidup dan untuk mengetаhui modаl sosiаl-budаyа yаng memungkinkаn pаrа petаni sаwаh tаdаh hujаn di Lecem Desа Wаe Rencа bertаhаn hidup. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian. Subjek penelitian terdiri dari 7 (tujuh) orang informan kunci dan 3 ( tiga ) orang informan pendukung. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, redukasi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa strategi bertahan hidup adalah beragam cara yang ditempuhi oleh sekelompok masyarakat agar mampu bertahan hidup serta mampu mengurangi pengeluaran keluarga dan mampu menjalin kerja sama dengan orang sehingga membantu perekonomian keluarga. Sebagaimana yang diungkapkan oleh para petani sawah tadah hujan terutama di Lecem Desa Wae Renca menegaskan bahwa pendapatan yang bersumber dari hasil tani (sawah tadah hujan) sangat tidak cukup dalam membiayai semua kebutuhan pokok karena bisa mengelolah dalam setahun sekali. Dengan demikian, dapat diinteprestasikan bahwa modal sosial-budaya merupakan kekuatan utama dan sekaligus dan sekaligus sebagai pilihan rasional bagi petani sawah tadah hujan survive (bertahan hidup) dari himpitan maupun tekan pemenuhan tuntutan ekonomi rumah tangga. Kata Kuci : Petani sawah tadah hujan, modal sosial, modal budaya, strategi bertahan hidup, ekonomi masyarakat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kuci : Petani sawah tadah hujan, modal sosial, modal budaya, strategi bertahan hidup, ekonomi masyarakat.
Subjects: L Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Sejarah
Depositing User: perpus takaan uniflor
Date Deposited: 20 Feb 2023 05:24
Last Modified: 20 Feb 2023 05:24
URI: http://180.250.177.156/id/eprint/2169

Actions (login required)

View Item View Item